Selasa, 15 Desember 2015

Perkembangan Budaya



 Perkembangan Budaya



Perkembangan budaya sebenarnya sudah terjadi sejak Indonesia belum merdeka. Banyak seniman yang melakukan perjuangan dengan menggunakan prosa, pusisi, dan lukisan. Misalnya, Raden  Saleh melakukan kritik dengan media lukis.

Setelah proklamasi, perkembangan budaya yang menonjol adalah seni sastra dan lukis. Banyak sastrawan sepeti Ismail Marzuki dan Chairul Anwar. Adapun seniman lukis Afandi dan Usman Ismail.

Memasuki masa orde baru, perkembangan budaya dan seni diarahkan kepada yang dapat memperkuat kepribadian sosial, kebanggaan, serta kesatuan nasional. Untuk itu, dilakukan peningkatan pembinaan seni melalui sekolah dan kursus.

Selain itu, dilakukan pengamanan seni untuk menjamin dan meneruskan warisan budaya. Usaha itu diantaranya, dokumentasi dan penelitian. Dalam rangka pembinaan peninggalan-peninggalan purbakala, dilakukan rehabilitasi dan perluasan museum.

Pada masa reformasi, usaha pelestarian budaya terus dilakukan. Diantaranya, mendaftarkan budaya asli Indonesia ke UNESCO agar tidak di klaim oleh negara lain.

Dipubikasikan:Mirza
 

Senin, 26 Oktober 2015

Contoh Negara Maju


Description: C:\Users\g4\Downloads\ips1.jpg

Negara maju adalah Negara yang :
-PENDAPATAN PER KAPITA YANG TINGGI
-TINGKAT KEMISKINAN YANG RENDAH
-JUMLAH PERTUMBUHAN PENDUDUK YANG RENDAH
-TINGKAT PENDIDIKAN PENDUDUK YANG TINGGI
-KEMAJUAN TEKNOLI YANG PESAT
-KEADAAN SOSIAL BUDAYA
-BANYAKNYA INDUSTRI INSUSTRI YANG BERKEMBANG




 Description: C:\Users\g4\Downloads\ips2.jpg
a.amerika serikat
       amerika serikat merupakan salah satu Negara dibenua amerika.negara ini berbatasan dengan kanada disebelah utara ,samudra pasifik disebelah barat,teluk meksiko dan kuba disebelah selatan.
        Keadaan alam di sana terdiri atas dua rangkaian gunung yang besar,yaitu pegunungan rocky dan applachia.sumber daya alam di sana antara lain:batubara,tembaga,timah,besi,b.bahkan kekayaan batu bara di sana adalah seperlima didunia.
         Description: Hasil gambar untuk amerika


b.jepang
Negara ini merupakan Negara industry yang produknya sudah terkenal hingga seluruh dunia.jepang berada dekat dengan korut,korsel,dan samudra pasifik.
        Lokasi jepang yang dekat dengan laut lah yang membuat jepang memiliki cadangan makanan yang melimpah dari ikan.jepang sendiri memiliki prinsip prinsip tersendiri agar menjadi Negara maju atau Negara yang dinalai maju:-bushido,samurai ,keishan,kei zhen.
Description: Hasil gambar untuk jepang                            Description: Hasil gambar untuk jepang
c.inggris
       inggris terletak dengan perbatasan samudra atlatik ,laut utara,dan selat English chanel.luas nya 244.110 meliputi England,Scotland,irlandia utara,wales,dan banyak pulau disekitarnya.
      Meskipun hanya sedikit wilayah inggris yang subur namun inggris dapat mengelolanya untuk memenuhi makanan di negerinya.penduduk inggris terdiri atas orang inggris dan sebagian adalah oang afrika atau asia.

             Description: Hasil gambar untuk inggris

Dipublikasikan oleh:Mirza syafiqan

Minggu, 18 Oktober 2015

Karakteristik negara maju dan upaya Indonesia menjadi negara maju di Dunia

F. Karakteristik Negara Maju dan Upaya Indonesia Menjadi Negara Maju di Dunia
Indonesia memiliki potensi besar untuk menjadi negara maju. Potensi lokasi, sumber daya alam, dan sumber daya budayanya sangat mendukung untuk menjadi sebuah negara maju. Sejumlah upaya terus dilakukan melalui berbagai aktivitas pembangunan, baik yang bersifat fisik maupun yang lain agar dapat bersaing dengan negara lain.
Berbagai keunggulan yang dimiliki Indonesia akan sia-sia jika tidak memiliki kemampuan untuk mengelolanya.  Oleh karna itu, sumber daya manusia sangat berperan untuk mengoptimalkan sumber daya yang ada.
1.  Karakteristik Negara Maju
A.      Pendapatan per Kapita yang Tinggi
Pendapatan per kapita adalah ukuran standar hidup suatu negara yang diperoleh dengan cara membagi pendapatan nasional dengan jumlah penduduknya. Pendapatan per kapitan menunjukan keadaan ekonomi suatu negara. Negara yang mampu mengoptimalkan  potensi sumber daya alamnya dengan baik, akan berdampak pada hasil perekonomian nya, tapi tergantung juga dari pengolahannya (sumber daya manusia)
Pendapatan per Kapita Indonesia dan Beberapa Negara Maju
Tahun 2013 :
1.       Amerika Serikat : 53.143
2.       Jerman : 45.085
3.       Jepang : 38.492
4.       Inggris : 39.351
5.       Perancis : 41.421
6.       Indonesia : 3.475
(dalam dolar AS)
B.      Tingkat Kemiskinan yang Rendah
Di negara maju, tidak semua warganya berkecukupan atau kaya. Bahkan, krisis ekonomi yang dialami sejumlah negara dewasa ini membuat sebagian penduduknya jatuh miskin bahkan persentase melampaui persentase kemiskinan di seumlah negara berkembang.  Oleh karna itu, sebagian penduduk di negara maju juga termasuk kelompok miskin berdasarkan criteria batas atau garis kemiskinan nya. Hanya saja di negara maju terdapat jaminan social yang lebih baik. Negara memberikan berbagai bantuan bagi penduduknya yang miskkin, seperti layanan kesehatan dan kebutuhan hidup yang mendasar lainnya.
C.      Laju Pertumbuhan Penduduk yang Rendah
Data menunjukkan adanya kecenderungan negara-negara maju mengalami gejala penurunan laju pertumbuhan penduduknya. Mengapa? Beberapa alasannya sebagai berikut.
1)      Penduduk di negara maju perpandangan bahwa banyak anak akan menghabat karier nya.
2)      Laki-laki dan perempuan umumnya memiliki kesibukkan sehingga mengurangi kesempatan untuk memiliki anak dalam jumlah yang besar.
3)      Rata-rat usia menikah relative tinggi sehingga kemungkinan memiliki banyak anak terbatas.
4)      Pelayanan kesehata sangat memadai.

Laju pertumbuhan penduduk alami ( Natural Increase)
1.       Amerika Serikat : 0,5
2.       Jerman : -0,2
3.       Jepang  : -0,2
4.       Inggris : 0,4
5.       Prancis : 0,4
6.       Indonesia : 1,3
D.      Tingkat Pendidikan Penduduk yang Tinggi
Tingkat pendidikan penduduk dapat dilihat dari rata-rata lama sekolah yang dicapai oleh penduduk. Rata-rata lama sekolah di negara maju jauh lebih tinggi disbanding dengan hal yang sama di negara berkembang.
 Tingkat Melek Huruf di Indonesia dan Beberapa Negara Maju :
1.       Amerika Serikat (97%) rata-rata nya 16,5
2.       Jerman(99%) rata-rata nya 16,3
3.       Jepang(99%) rata-rata nya 15,5
4.       Inggris(99%) rata-rata nya 16,2
5.       Prancis(99%) rata-rata nya 16,0
6.       Indonesia(87,9%) rata-rata nya 12,7
E.       Kemajuan Teknologi yang Tinggi
Perkembangan Industri di negara maju didorong dengan adanya teknologi. Negara yang tidak memiliki sumber daya alam apapun, dengan teknologi nya mereka mampu mengolah sumber  daya yang didatangkan dari luar.
F.       Keadaan Sosial budaya
Masyarakat di negara maju memiliki pola piker yang logis. Mereka tidak percaya dengan hal-hal mistis atau takhayul. Berbeda dengan sebagian masyarakat Indonesia yang masih percaya mistis.
G.     Industrialisasi Berkembang Pesat
Industri di negara-negara maju berkembang pesat sehungga banyak penduduk yang tertarik bekerja pada sector tersebut dengan imbalan yang lebih baik. Berikut beberapa datanya.
1)      Amerika Serikat :
Sektor Industri (20,7)
Sektor Jasa(78,3)
Sektor Pertanian (1)
2)      Jerman :
SEktor Industri(28,6)
Sektor Jasa(70,3)
Sektor Pertanian(1,1)
3)      Jepang :
Sektor Industri(25,3)
Sektor Jasa(73,5)
Sektor  Pertanian(1,3)
4)      Inggris :
Sektor Industri(26)
Sektor Jasa(72,9)
Sektor Pertanian(1,1)
5)      Prancis :
Sektor Industri(21,4)
Sektor Jasa(76,1)
Sektor Pertanian(2,5)
6)      Indonesia :
Sektor Industri(23,77)
SEktor Jasa(10,84)
Sektor Pertanian(14,98)
2. Upaya Indonesia Menjadi Negara Maju
A. Peningkatan Pendapatan per kapita
 Dalam RPJMN 2015-2019 , pemerintah menargetkan perkapita sebesar 7000 dolar AS. Sementara  itu, Bank Dunia mengatakan pendapatan per kapita Indonesia 2013 hanya mencapai  3.475 dolar AS
B. Peningkatan Akses dan Kualitas Pendidikan
Pendidikan merupakan kunci utama keberhasilan pembangunan negara maju. Oleh karna itu, pemerintah memberikan dana BOS, banyak BEasiswa dan lainnya.
C. Penguasaan Iptek
Negara maju sangat didukung oleh ilmu pengetahuan dan teknologi . Dengan penguasaan iptek, pengolaan sumber daya ala makin efisien dan memiliki nilai tambah yang sangat besar. Sayangnya masih banyak nilai rendah dalam penguasaan pendidikan soal iptek.


  BY : BILA RAMADHANI